Bapak Wakil Ketua menghadiri acara Apel Gelar Pasukan Pengamanan PSU
Rabu, 21 April 2021 Wakil Ketua Pengadilan Negeri Rantauprapat Bapak Fauzi Isra, S.H., M.H. menghadiri acara apel gelar pasukan kesiapan pengamanan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di Kabupaten Labuhanbatu.