PERINGATAN HARI LAHIR PANCASILA, KETUA PN RANTAUPRAPAT BAGIKAN SEMBAKO KEPADA WARGA TERDAMPAK COVID-19

Ketua Pengadilan Negeri Rantauprapat Khamozaro Waruwu,SH,MH menyerahkan paket sembako kepada warga terdampak covid-19 yang berada di Kel.Langgapayung, Kec.Sungaikanan, Kab.Labuhanbatu Selatan Minggu (31/05/2020)