RAPAT BULANAN BULAN JULI 2017 DAN NOTULEN
Pada hari ini 26 Juli 2017 adakan rapat bulanan yang dipimpin langsung oleh bapak ketua PN Rantauprapat Bpk Sobandi SH.MH bertempat di ruang sidang utama.
Adapun yang dibahas dalam rapat bulanan ini adalah:
Pada bulan agustus yang akan datang akan di adakan bakti social berupa sunatan massal kepada lebih kurang 150 anak yang akan di adakan di Desa: Pangkatan, Kec: Pangkatan, Kab.Labuhanbatu
Dalam kesempatan ini juga Ketua pengadilan Negeri Rantauprapat menegaskan bahwa Agenda persidangan di mulai pukul 10.00 dan telah di koordinasikan ke pihak kejeksaan hal ini dilakukan agar persidangan sehari-hari bias selesai tepat waktu
Ketau PN juga meminta kepada seluruh Hakim dan PP agar dapat lebih giat lagi mengisi SIPP dan Ketua menargetkan bahwa persentasi SIPP PN Rantauprapat mencapai 80 % pada bulan agustus
PN Rantauprapat juga menjadi selah satu peserta dalam perlombaan SIPP yang diadakan oleh mahkamh Agung oleh karena itu diharapkan kerjasamanaya dari seluruh keluarga Besar PN Rantauprapat untuk mendukung kegiatan tersebut agar PN Rantauprapat dapat keluar menjadi Juara Nasional
Notulen dan daftar hadir dapat di download disini :
http://pn-rantauprapat.go.id/images/file/BULANAN.compressed-min.pdf